FPD Apresiasi Langkah Cepat Bawaslu dan Gakumdu TTS

oleh -Dibaca 621 Kali
Reporter: Ardi Selan
IMG 20241102 144607
Foto: Dony Tanoen

Dony mengungkapkan harapannya bahwa laporan ini akan diproses lebih lanjut ke jalur hukum yang lebih tinggi.

“Dari analisa yang kami lakukan, laporan ini memiliki dasar yang kuat untuk dilanjutkan ke tahap penyelidikan, dan jika terbukti, kami berharap dapat dibawa hingga ke pengadilan,” tegas Dony.

Respon cepat Bawaslu dan Gakumdu TTS diharapkan menjadi preseden positif dalam penanganan kasus pelanggaran pemilu serta menjaga kepercayaan publik terhadap lembaga penyelenggara pemilu di daerah TTS.

CATATAN REDAKSI: Apabila Ada Pihak Yang Merasa Dirugikan Dan /Atau Keberatan Dengan Penayangan Artikel Dan /Atau Berita Tersebut Diatas, Anda Dapat Mengirimkan Artikel Dan /Atau Berita Berisi Sanggahan Dan /Atau Koreksi Kepada Redaksi Kami Laporkan,
Sebagaimana Diatur Dalam Pasal (1) Ayat (11) Dan (12) Undang-Undang Nomor 40 Tahun 1999 Tentang Pers.